Hino FL 235 JW Harga dan Spesifikasi Terbarunya Tahun ini – Hino FL 235 JW 10 ban, 26 Ton, 235 PS merupakan kendaraan yang sangat tepat bagi perusahaan angkutan yang membutuhkan ruang muatan dengan kubikasi besar tapi tidak terlalu berat, misalnya dimensi untuk karoseri box unit ini bisa di buat dengan Panjang maksimum 9800cm, Lebar 2500cm dan Tinggi 2600 cm.
Dimensi FL 235 JW:
Jarak Sumbu Roda | 5830 + 1350 |
Panjang bak | 9840 |
Total Panjang | 11950 |
Total Lebar | 2490 |
Total Tinggi | 2780 |
Lebar Jejak Depan FR Tr | 2050 |
Lebar jejak Belakang RR Tr | 1860 |
Julur Depan FPH | 1280 |
Julur Belakang ROH | 3490 |
Truck Hino FL 235 JW pada umumnya diaplikasi untuk karoseri:
- mobil los bak,
- Tangki/hiblow,
- Car carrier,
- Wingbox,
- Bak terbuka,
- Box besi/alumunium.
Baca Juga :
Dapatkan juga Paket Kredit, seperti :
- Paket kredit bunga nol perser untuk tenor 1 tahun
- Hino ranger fl 235 jw include dengan karoserinya
- Paket kredit truck hino bungan ringan dengan tenor panjang
- Dp minim dengan pembelian chasis hino tronton fl 235 jw
Info Konsultasi hino 24jam, bisa menghubungi sales profional kami :
FEBRIYAN SANDHY S.
081380799631
Spesifika Hino Fl 235 JW
Mekanikal Performa
Kecepatan Maksimum : 104 (Km/jam)
Daya Tanjak (tan Ø) : 24
Mesin Model : J08E-UG
Tipe : Mesin Diesel 4 Langkah Segaris; Direct Injenction; Turbo Charger Intercooler
Tenaga Maksimum (PS/rpm) : 235 / 2500
Torsi Maksimum (Kgm/rpm) : 72 / 1500
Jumlah Silinder : 6
Diameter x Langkah Piston (mm) : 112 x 130
Isi Silinder (cc) : 7684
Kopling
Tipe : Pelat Kering Tunggal dengan Coil Spring
Diameter Cakram : 380 mm
TransmisiTipe : MX06
Perbandingan Gigi : –
C :
ke-1 : 7.305
ke-2 : 4.736
ke-3 : 2.738
ke-4 : 1.651
ke-5 : 1.000
ke-6 : 0.787
ke-7 :
ke-8 :
Mundur 7.839
Kemudi Tipe : Integral Power Steering
Minimal Radius Putar : 10.9 m
Sumbu
Belakang : Full Floating Tipe Hypoid Gear
Depan : Reverse Elliot, I-Section Beam
Perbandingan Gigi Akhir : 6.833
Sistem Penggerak : Rear 6 x 2
Rem
Utama : Full Air dengan Sirkuit Ganda
Pelambat : Terletak pada Pipa Gas Buang
Parkir : Spring Brake
Roda & Ban
Ukuran Rim : 20X7.50V-165
Ukuran Ban : 11.00-20-16PR
Jumlah Ban : 10 + 1(Cadangan)
Suspens
iDepan & Belakang : Rigid Axle dengan Pegas Daun Semi Elliptic & Tipe Trunnion Suspensi, Rigid Axle dengan Pegas Daun Semi Elliptic
Sistim Listrik AccuAccu : 12V-65AH×2